Optimis Partai Nasdem Menangi Pemilu 2014
Jumat, 11 Mei 2012 – 18:21 WIB
JAKARTA - Ketua Dewan Pakar Partai Nasional Demokrat (Nasdem), Hary Tanoesoedibjo, mengatakan bahwa partainya siap memenangkan Pemilihan Umum (Pemilu) 2014 mendatang. Hary makin optimis partainya bakal meraih simpati karena kondisi bangsa yang saat ini kian tak menentu. Bos MNC grup itu yakin rakyat memberi respon positif atas komitmen Partai Nasdem itu. "Buktinya, Partai Nasdem sudah terbentuk di seluruh kecamatan yang ada di Indonesia dan terus membentuk sampai tingkat desa di seluruh Indonesia hingga totalnya lebih dari 70 ribu desa," katanya.
"Situasi dan kondisi bangsa yang kian tidak menentu menjadi peluang bagi Partai Nasdem untuk memenangkan Pemilu 2014 mendatang," kata Hary melalui siaran pers, Jumat (11/5).
Baca Juga:
Saat ini, lanjutnya, rakyat membutuhkan terobosan baru bagi penyelesaian persoalan yang dihadapi bangsa. Hary meyakini Partai Nasdem sebagai satu-satunya partai yang berkomitmen tinggi untuk melakukan perubahan besar.
Baca Juga:
JAKARTA - Ketua Dewan Pakar Partai Nasional Demokrat (Nasdem), Hary Tanoesoedibjo, mengatakan bahwa partainya siap memenangkan Pemilihan Umum (Pemilu)
BERITA TERKAIT
- LSI Denny JA Belum Pastikan Pilgub Jakarta Bakal Berlangsung 2 Putaran
- SMRC Sebut Pram-Doel Raih 51,03 Persen Hasil Hitung Cepat dari Seluruh Data
- Hitung Cepat LSI Denny JA: Agustiar-Edy Pratowo Menang Pilgub Kalteng
- Pilkada Puncak Jaya Panas: 40 Rumah Dibakar, 94 Orang Terluka
- Bak Orang Tua & Anak, SBY Video Call dengan Agung Nugroho, Beri Pesan Begini Agar Pekanbaru Sejahtera
- Pilgub Papua 2024, Pasangan Mari-Yo Ungguli BTM di Kota Jayapura