Optimis Penjualan Rumah Meningkat
Selasa, 30 Oktober 2012 – 16:54 WIB

Optimis Penjualan Rumah Meningkat
Ditambahkannya, tipe rumah yang dikembangkan pengembang, mengikuti UU Kawasan Perumahan dan Permukiman yaitu lain tipe 36. Harga rumah yang dijual berkisar antara Rp68 juta hingga Rp69 juta. "Ada 150 unit rumah telah mendapat subsidi dari Kemenpera. Selain itu kami juga menerima bantuan Dana Alokasi Khusus Perumahan tahun 2012 untuk pembangunan pompa air satu unit, jalan, saluran air dan penerangan jalan umum dari Kemenpera," terangnya.
Dengan KPR FLPP, MBR hanya mengangsur Rp650 ribu per bulan selama 10 tahun dan 15 tahun sekitar Rp560 ribu.
Hal senada disampaikan pengembang dari PT Puteraco, Sutisna. Menurut pengembang perumahan Pondok Permai Lestari di Bandung Timur tersebut, KPR FLPP akan sangat membantu para buruh yang berpenghasilan rendah untuk memiliki rumah layak huni. Apalagi lokasi perumahan yang dibangun saat ini berdekatan dengan beberapa pabrik tekstil dan garmen sehingga banyak buruh-buruh yang ingin tinggal dengan tempat kerjanya.
“Kami berencana membangun sekitar 700 unit rumah tipe 36/60 dan tipe 38/72 di atas lahan seluas 8 ha. Saat ini telah terbangun sekitar 550 rumah,” tandasnya.(esy/jpnn)
JAKARTA - Para pengembang perumahan sejahtera tapak di daerah optimis program bantuan pembiayaan Kredit Pemilikan Rumah Fasilitas Likuiditas Pembiayaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang