Optimis Tanpa Pemain Bintang

Optimis Tanpa Pemain Bintang
Optimis Tanpa Pemain Bintang
"Tentu, pembelian pemain bintang tidak seperti dahulu ketika PSM masih ditopang oleh APBD. Kami berharap kepada suporter agar di setiap pertandingan membeli karcis dan tidak ada lagi yang memanjat," pinta Anno.

Dia kemudian membandingkan dengan Arema. Menurutnya, Arema bisa membeli pemain bintang karena pemasukan dari penjualan tiket mencapai Rp800 juta hingga Rp1 miliar sekali pertandingan kandang.

"Bandingkan dengan PSM yang hanya berkisar Rp75 juta sampai Rp100 juta. Itu hanya bisa digunakan untuk makanan pemain di mes, laundry, dan kebutuhan operasional tim lainnya," beber Anno. (ram/ian)
Berita Selanjutnya:
Djokovic Cedera, Serbia Keok

MAKASSAR - Manajemen PSM optimis menatap kompetisi Indonesia Super League (ISL) meski mengandalkan pemain muda lokal. Tidak ada pemain bintang di


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News