Optimistis Pilkada Serentak 2018 tak Terkendala Dana

Optimistis Pilkada Serentak 2018 tak Terkendala Dana
Sebuah acara membahas pendanaan Pilkada serentak 2018. Tampak Direktur Politik Dalam Negeri Ditjen Polpum Kemendagri DR.Bahtiar (berdiri) sedang menyampaikan materi diskusi. Foto: Istimewa for JPNN.com

Tjahjo berharap anggaran dapat benar-benar diarahkan untuk pelaksanaan pesta demokrasi. Selain itu, dalam menyusun aturan KPU sebaiknya benar-benar memperhatikan kebutuhan dan pertumbuhan ekonomi di daerah.(gir/jpnn)


Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2018 bakal dilaksanakan serentak di 171 daerah, termasuk di sejumlah provinsi besar padat penduduk.


Redaktur & Reporter : Ken Girsang

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News