Orang Jokowi-Ahok Pegang Balai Kota, Program hingga Slogannya Tak Asing Lagi
Selasa, 18 Oktober 2022 – 19:23 WIB

Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono saat menyapa aparatur sipil negara (ASN) di Balai Kota DKI, Senin (17/10). Foto: Ryana Aryadita Umasugi/JPNN.com
2. Melanjutkan normalisasi
Heru juga mempertimbangkan untuk melanjutkan normalisasi sungai yang dicetuskan oleh Ahok.
Normalisasi adalah langkah melebarkan sungai yang dibeton.
Program ini sempat menjadi pro dan kontra karena harus memindahkan atau menggusur warga yang tinggal di bantaran sungai.
Lantaran adanya penggusuran itu, normalisasi kemudian dihentikan pada zaman Gubernur Anies Baswedan.
“Untuk normalisasi, kita lihat ya,” kata Heru.
3. Slogan mirip Jokowi
Tak hanya program, Heru Budi juga berpegang pada slogan mirip Presiden Jokowi soal bekerja.
Beberapa program tersebut terdengar mirip dengan era mantan Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo dan Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok.
BERITA TERKAIT
- Pemprov DKI Jakarta Buka Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU
- Pemprov DKI Jakarta Siapkan Aplikasi Layanan Konsultasi Kesehatan Mental & Jiwa, Gratis
- Bank DKI Cairkan KJP Plus Tahap I 2025 kepada 707.622 Siswa
- Pemprov DKI Kembali Buka 5.459 Kuota Mudik Gratis
- IKA UII Bantu Pemprov DKI Tangani Korban Banjir Jakarta
- Rano Karno Bakal Lanjutkan Ide Heru Budi untuk Bangun Pulau Sampah