Orang Muda Ganjar Gelar Silaturahmi dan Bukber Bareng Warga Sanggau
jpnn.com, SANGGAU - Sukarelawan Orang Muda Ganjar Kalimantan Barat (Kalbar) menggelar kegiatan positif dan bermanfaat bagi masyarakat.
Mereka pun mengadakan kegiatan buka puasa bersama dengan warga pada Sabtu (25/3) dan menjalin silaturahmi.
Acara buka puasa bersama digelar di Aula Desa Suka Mulya, Kecamatan Parindu, Kabupaten Sanggau.
“Ini adalah inisiasi Orang Muda Ganjar berupa Gebyar Ramadan buka puasa bersama,” kata Koordinator Wilayah OMG Kalbar Steper Vijaye dalam siaran persnya.
Tampak warga Kabupaten Sanggau menyantap hidangan berbuka dari Orang Muda Ganjar Kalbar dengan suka cita.
Suasana silaturahmi yang hangat juga terjalin antara sukarelawan dan warga setempat.
Vijaye mengatakan antusiasme warga kabupaten dalam bersilaturahmi memang sangat tinggi.
Terlebih acara bukber itu diselingi dengan selawat dan tausiyah sebagai pembuka.
Sukarelawan Orang Muda Ganjar menggelar bukber dan silaturahmi dengan warga di Kabupaten Sanggau.
- Kiai Chasan Bisri Syamsuri Mendoakan Setyo Wahono Dapat Membawa Bojonegoro Lebih Baik
- Khofifah-Emil Sowan ke Rais 'Aam PBNU Kiai Miftachul Akhyar
- Istana Sebut Jokowi Aktif Menjaga Silaturahmi dengan Megawati
- Plt Sekjen MPR Berharap Silaturahmi Antarpegawai dan Para Purnabakti jadi Tradisi
- Prabowo Gencarkan Silaturahmi Politik di Momen Idulfitri, MUI Bereaksi
- Idulfitri, Fadel Muhammad Pulang Kampung untuk Silaturahmi dengan Masyarakat Gorontalo