Orang Tak Dikenal Melempar Sesuatu ke Dalam Lapas, Isinya Mengejutkan
Sabtu, 24 September 2022 – 08:35 WIB

Petugas Lapas Pagaralam memeriksa WBP yang kedapatan mengambil paket diduga berisikan ganja, Rabu (21/9/22). Foto: ANTARA/HO-Kemenkumham
Lapas Pagaralam berada di lingkungan permukiman dengan tinggi pagar yang kurang ideal.
Kakanwil Kemenkumham Sumsel Harun Sulianto meminta seluruh jajaran lapas/rutan tetap fokus dalam upaya pemberantasan narkotika di tengah keterbatasan tersebut.
“Lakukan deteksi dini, sinergi dengan aparat penegak hukum dan lakukan rehabilitasi bagi WBP narkotika,” kata dia. (antara/jpnn)
Orang tak dikenal melempar sesuatu ke dalam Lapas Kota Pagaralam. Pas dibuka ternyata isinya barang terlarang.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Penyelundupan 167 Bal Baju Bekas Asal Malaysia Digagalkan Berkat Sinergi Antarinstansi
- Bakamla Menggagalkan Penyelundupan Benih Lobster di Perairan Kepulauan Seribu
- Bea Cukai Bali Ungkap Jaringan Narkotika Internasional di Bandara I Gusti Ngurah Rai
- Hadiri Pemusnahan 16 Kg Narkotika di BNNP Kalbar, Ini Kata Kakanwil Bea Cukai Kalbagbar
- Sahroni Apresiasi Kinerja Bareskrim Mengungkap 4,1 Ton Narkoba dalam 2 Bulan
- Polres Inhu Tangkap Pelajar Asal Pekanbaru yang Jadi Bandar Narkoba