Orang Tua Tersangka Teroris Ikhlas
Senin, 05 November 2012 – 08:19 WIB
"Jangan tanya soal itu (teroris,red) karena saya tidak tahu apa-apa," jelasnya.
Dia menceritakan, sifat dan perangai anaknya cukup baik. Yamin sering membagi-bagikan hasil kebunnya ke orang lain. Yamin juga merupakan andalan keluarganya dan kerap membantunya bertani.
"Diantara anak saya, dia yang paling rajin membantu," paparnya.
Yamin lahir tahun 1982. Dia mengenyam pendidikan umum di SD dan SMP di Dompu, kemudian melanjutkan pendidikan di Pondok Pesantren Salman di Desa. Kaitan dengan Ponpes UBK Bima sama sekali tidak diketahuinya. Tapi Ustad Firdaus yang meninggal akibat ledakan di UBK adalah iparnya. Isteri Yamin adalah adik kandung Firdaus.
DOMPU-- H Mahmud, orang tua ustad Muh Yamin terduga teroris yang tewas ditembak aparat saat penggerebekan di Poso, 31 oktober lalu mengaku ikhlas,
BERITA TERKAIT
- Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Dapat Bantuan 500 Kg Ikan Segar
- Muhammad Musa'ad Tegaskan ASN Pelayan Masyarakat, Bukan Bos yang Minta Dilayani
- Romadhan Jadi Tersangka Kecelakaan Speedboat di Sungai Musi, Sebuah Fakta Terungkap
- 1.260 Guru di Kota Bengkulu Terima Tunjangan Profesi Triwulan III-2024
- Polres Dumai Menggerebek Gudang Pupuk Ilegal di Bukit Kapur, Lihat!
- Polisi Umumkan Hasil Olah TKP Kecelakaan Tol Cipularang, Sebuah Fakta Terungkap