Orangutan di Kebun Binatang Melbourne Ini Pandai Bermain Video Game Xbox

Orangutan di Kebun Binatang Melbourne Ini Pandai Bermain Video Game Xbox
Orangutan di Kebun Binatang Melbourne Ini Pandai Bermain Video Game Xbox

"Pendorong nyatanya adalah membuat apa yang kami bisa untuk hewan-hewan luar biasa itu. Kami ingin memberi mereka sesuatu yang lebih berbasis pemecahan masalah dan secara mental lebih menantang untuk mereka," utaranya.

Dr Marcus mengatakan, ia berharap teknologi ini akhirnya bisa dikembangkan untuk memungkinkan pengunjung berinteraksi dengan orangutan.

"Alasan mengapa orangutan ini ada di kebun binatang karena kami ingin masyarakat bisa memiliki koneksi dengan mereka dan berbuat lebih banyak untuk melindungi mereka di alam liar," sebutnya.

Ia berpendapat, "Jika kami bisa menggunakan teknologi untuk membuat Anda menyadari seberapa pintar mereka, saya pikir itu benar-benar kuat."


Orangutan di Kebun Binatang Melbourne bermain videogame interaktif sebagai bagian dari program pengayaan pertama di dunia.Kebun Binatang Victoria


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News