Oranje Krisis di Fase Krusial
Minggu, 04 Juli 2010 – 15:11 WIB

KARTU - Nigel De Jong (kanan) saat diberi kartu kuning oleh wasit Yuichi Nishimura dalam laga lawan Brazil, Jumat (2/7). Foto: AFP Photo/Carl de Souza/FIFA.com.
"Saya kecewa dengan kartu kuning kedua saya. Itu adalah pelanggaran pertama saya dalam pertandingan itu. Saya sudah bilang kepada pemain yang lain bahwa saya tidak senang bermain untuk laga perebutan posisi ketiga dan keempat. Mereka bilang tidak masalah. Kami akan melakukan itu untuk kami dan Gregory (Van der Wiel)," katanya. (ali/bas)
JOHANNESBURG - Belanda memang berhasil merebut tiket semifinal Piala Dunia 2010. Tiket tersebut diraih lewat perjuangan keras menundukkan Brazil
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United