Order Buku Kurikulum Baru Masih Minim
Jumat, 23 Mei 2014 – 07:21 WIB

Order Buku Kurikulum Baru Masih Minim. Riau Pos/JPNN.com
Musliar menjelaskan paling lama buku ini sudah mulai dikirim ke sekolah 1 Juni. Selanjutnya pada 30 Juni seluruh pengiriman buku diharpakan sudah rampung. Sehingga ketika awal tahun pelajaran 2014-2015 yang dimulai pada 14 Juli, seluruh siswa sudah siap dengan buku kurikulum barunya. "Saya ingatkan lagi, pengadaan buku kurikulum baru ini gratis. Tidak boleh ada pungutan," tandasnya. (wan)
JAKARTA - Implementasi Kurikulkum 2013 tahun ajaran 2014-2015 terancam terganggu. Diantara penyebabnya adalah urusan pengadaan buku pegangan siswa.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- ELSA Bangun Kolaborasi Dunia Industri dan Akademik, Gelar Campus Visit ke Jogja
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan