Ormas Minta THR, Wamendagri Bima Arya Imbau Pemda Bersikap Tegas
Sabtu, 22 Maret 2025 – 13:31 WIB

Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto di Kota Bandung, Sabtu (22/3/2025). Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com
Selain itu, Wamendagri juga mengajak pemda untuk melakukan pembinaan terhadap ormas agar berkontribusi secara positif dalam masyarakat.
Bima Arya menilai bahwa pembinaan dan pemberdayaan ekonomi bisa menjadi solusi agar ormas tidak bertindak di luar kewenangan mereka.
“Ini menjadi bahan evaluasi Kementerian Dalam Negeri bersama pemda. Kami akan menguatkan regulasi, termasuk melalui Permendagri, serta membangun komunikasi dengan kepala daerah untuk langkah mitigasi dan pembinaan terhadap ormas,” tutupnya. (mcr27/jpnn)
Wamendagri Bima Arya meminta seluruh pemerintah daerah untuk bersikap tegas terhadap ulah ormas yang kerap membuat resah.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
BERITA TERKAIT
- H-6 Lebaran, Kendaraan Mulai Tinggalkan Kota Bandung via Tol Pasteur
- Dugaan KDRT Wanita di Bandung, Polisi Ungkap Fakta Ini
- Aplikasi Kasir Online Kantong UMKM Dorong Pelaku Usaha Bandung Melek Teknologi
- Harga Bahan Pokok Turun, Satgas Pangan Peringatkan Pedagang Pasar Gedebage
- Begini Ketersediaan Hingga Harga Bahan Pokok di Bandung Menjelang Lebaran
- Wamendagri Bima Arya Soroti Aksi Premanisme Ormas Brigez di Bandung