Ormas Pemuda di Lampung Kompak Tolak Kekerasan
Rabu, 31 Oktober 2012 – 03:03 WIB

Ormas Pemuda di Lampung Kompak Tolak Kekerasan
BANDARLAMPUNG - Bentrok yang terjadi di Lampung Selatan (Lamsel) sontak mengundang keprihatinan dari berbagai kalangan, khususnya organisasi pemuda. Untuk itu gabungan Organisasi Masyarakat (Ormas) Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) serta organisasi kepemudaan di Lampung menggelar deklarasi perdamaian bertempat sekretariat Pemuda Pancasila (PP) Bandarlampung (29/10). Ari melanjutkan, hasil pertemuan gabungan ormas dan organisasi pemuda di Lampung itu akan secepatnya disebarkan melalui SMS maupun pesan berantai via BlackBerry (BB). Tujuannya, agar keadaan bisa dinetralisir.
Gabungan organisasi kepemudaan yang diwakili utusan masing-masing organisasi kepemudaan di Lampung, di antaranya Pemuda Pancasila (PP), Laskar Merah Putih (LMP), Himpunan Mahasiswa Islam (HMI), Lampung Sai, Komite Nasional Pemuda Indoensia (KNPI), sepakat menyatakan sikap keprihatinananya terkait kerusuhan terjadi di kecamatan Waypuji Lamsel.
Baca Juga:
"Mudah-mudahan dengan aksi yang kita lakukan ini mampu meredam emosi ormas di Lampung agar tidak ikut terprovokasi," ungkap Ari Meizari selaku Ketua Pemuda Pancasila Bandarlampung.
Baca Juga:
BANDARLAMPUNG - Bentrok yang terjadi di Lampung Selatan (Lamsel) sontak mengundang keprihatinan dari berbagai kalangan, khususnya organisasi pemuda.
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku