Ortus Langsung Gandeng Perusahaan Tiongkok
Senin, 15 April 2013 – 21:47 WIB
Untuk tahap awal, CNR akan menghadirkan kereta contoh untuk keperluan sosialisasi proyek monorel. Kereta contoh itu akan dipamerkan pada rangkaian acara HUT Jakarta ke-486 di area Monas.
"Kami sedang mempersiapkan segala urusan yang terkait dengan perijinan Pemprov DKI. Pada minggu pertama bulan Juni 2013 diharapkan sudah tiba di Jakarta," ungkapnya.
Selanjutnya pada tahun 2016 nanti PT JM akan menyiapkan 4 rangkaian untuk Jalur Hijau dan 6 rangkaian untuk Jalur Biru. Sementara untuk memenuhi kebutuhan kereta di kedua jalur tersebut dibutuhkan sebanyak 200 unit kereta. (dil/jpnn)
JAKARTA - Ortus Infrastructure Capital Limited (Ortus) resmi menjadi pemegang saham mayoritas PT Jakarta Monorail (PTJM). Hal ini ditetapkan setelah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS