Osimin Wenda Ganas, Kapolsek Gugur, Brigpol Jefrey dan Briptu Daniel juga, Tito Karnavian Selamat
Sabtu, 24 Juli 2021 – 08:22 WIB
Namun, dalam serangan kali ini tidak ada polisi yang gugur. Setelah itu, Osimin bersama anggota KKB lainnya kabur dan menjadi buronan.
Selanjutnya pada 15 Juli 2013, Osimin sempat ditangkap Timsus Polda Papua dan divonis empat tahun penjara atas kejahatannya.
Tak cukup sampai di situ, Osimin ternyata mampu kabur dari Lapas Abepura pada 8 Januari 2016.
Dia lantas melanjutkan aksi kejahatan bersama KKB dan menembak mati Yanmar, salah satu tukang ojek di Kampung Popome, Lanny Jaya.
“Terakhir terlibat kontak tembak dengan tim gabungan di Kampung Popome pada 2018,” pungkas Kamal. (cuy/jpnn)
Berikut ini catatan aksi brutal Osimin Wenda, salah satu anggota KKB yang pernah menyerang rombongan Tito Karnavian.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Setelah Membunuh 2 Tukang Ojek, KKB Berulah Lagi Hari Ini
- Mantan Bupati Ini Ditangkap Polisi terkait Pencabulan Anak
- Jelang Natal & Tahun Baru, Senator Manaray Bersama Kemenhub Sepakat Awasi Harga Tiket ke Papua
- Dukung Penuh Pengamanan Pilkada di Puncak, Tim Asistensi Operasi Damai Cartenz 2024 Turun Gunung
- Melantik Pengurus TP PKK Pusat 2024-2029, Mendagri Imbau Wujudkan Program Astacita
- Khusus Calon PPPK, Ini Info Terkini dari Bu Ani