OSO Ajak Dukung Penuh Penegakan Hukum di Indonesia
Kamis, 07 Desember 2017 – 02:10 WIB
Oso mengapresiasi adanya Seminar Nasional Ekonomi Pancasila yang diadakan oleh Ikatan Alumni Fakultas Hukum Universitas Diponegoro ini dan akan selalu mendukung setiap kegiatan positif tersebut.
"Institusi pendidikan memegang peran yang amat penting dalam hal ini. Itulah sebabnya saya senang dengan keaktifan alumni Fakultas Hukum Universitas Diponegoro yang menggagas seminar nasional ini," tutup Oesman.
Turut hadir dalam acara tersebut Wakil Ketua DPD RI Nono Sampono dan Anggota DPD RI Tellie Gozelie.(adv/mas)
Ia juga berpesan agar para lulusan di bidang hukum jangan hanya mengandalkan titel dan gelar, tapi juga harus menempa pengalaman.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Nono Sampono Beri Bantuan Peralatan Sekolah Bahari di Leihitu
- DPD akan Kawal RUU Cipta Kerja agar Tidak Merugikan Daerah
- Percepat Pembangunan Pacitan, Bupati Minta Dukungan DPD RI
- DPD RI Akan Gelar Seminar Pencegahan KKN Pada Penyelenggaraan Pemda
- Rapat dengan Menteri PUPR, Komite II Minta Infrastruktur Daerah segera Dibangun
- La Nyalla Siap Bekerja Keras Membantu Bu Khofifah