OSO Sah jadi Ketua DPD
Selasa, 04 April 2017 – 18:26 WIB
Yakni, Darmayanti Lubis dari wilayah barat, Oesman Sapta wilayah tengah dan Nono Sampono dari wilayah timur.
“Apakah ini disetujui?” kata Fatwa. “Setuju,” jawab anggota.
Darmayanti kemudian menyampaikan hasil musyawarah calon pimpinan tersebut.
“Hasil musyawarah kami bertiga, kami menetapkan Dr Oesman Sapta Oedang menjadi ketua DPD RI, dengan Letjen (Purn) Nono Sampono wakil ketua I, dan saya (Darmayanti) siap jadi wakil ketua II,” kata Darmayanti.
“Apakah setuju dengan yang disampaikan?” kata Fatwa.
“Setuju,” jawab anggota yang diiringi ketukan palu Fatwa yang memimpin sidang. Pelantikan akan digelar pada pukul 19.00 malam ini. (boy/jpnn)
Sidang paripurna Dewan Pimpinan Daerah (DPD), Selasa (4/4) siang, memutuskan mengesahkan perubahan tata tertib nomor 1 tahun 2017 menjadi tatib nomor
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Dijamu Khusus Oleh Dubes Arab Saudi, Sultan Bahas Kualitas Penyelenggaraan Haji
- Sultan B Najamuddin Kantongi Suara Bulat, Dipastikan Aklamasi Pimpin DPD RI
- OSO Ungkap Keinginan Daud Yordan Lawan Pacquiao Jika Sukses Pukul KO Hernan Carrizo
- Rapat Gabungan MPR RI dan Fraksi Sepakati Perlunya Dibentuk Majelis Kehormatan
- Jimly Asshiddiqie Bicara Pentingnya Penataan Kembali Kelembagaan MPR, DPR, dan DPD
- Daftar 10 Besar Calon Anggota BPK Versi DPD, Misbakhun Peringkat Pertama