Oso Semangati Mahasiswa, Begini Pesannya
Rabu, 28 Februari 2018 – 17:46 WIB
Bos OSO Group itu juga mendorong mahasiswa agar tak pernah malu ataupun takut mencoba. "Anda harus sampai tujuan," tegasnya.
Rektor Untan Thamrin Usman mengatakan, sumber daya manusia (SDM) Kalbar cukup memprihatinkan. Menurut dia, baru sekitar 20 persen warga Kalbar yang mengecap pendidikan tinggi.
Padahal, rata-rata tingkat nasional sudah 30 persen. "Makanya kita harus kerja keras," tegas Thamrin saat memberikan sambutan.(boy/jpnn)
Ketua DPD Oesman Sapta Odang mengatakan, mahasiswa tidak cukup hanya mengeyam pendidikan formal. Sebab, mahasiswa juga harus memiliki pengalaman.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gandeng ITB, IDSurvey Kembangkan Green Leadership di Kalangan Mahasiswa
- Misteri Mahasiswa Unej Ditemukan Tewas Seusai Terjatuh dari Gedung Kampus
- Menyamar Jadi Pembeli, Polisi Tangkap Wiraswasta & Mahasiwa Pembawa 2,6 Kg Sabu-Sabu di Siak
- HUT Ke-18, Partai Hanura Konsisten Usung Peningkatan Kesejahteraan Daerah
- Mahasiswa Desak KPK Periksa Bupati Daerah Ini
- Sejumlah Tokoh Nasional Bakal Hadir di HUT Ke-18 Hanura