OSO Tegaskan Pemilihan Mahfud MD Kesepakatan Bersama, Sama Sekali tidak Ada Gejolak
Rabu, 18 Oktober 2023 – 16:20 WIB
Pengumuman Mahfud sebagai bacawapres tersebut dihadiri oleh para ketua umum partai politik pengusung dan pendukung Bakal Capres Ganjar Pranowo. Para ketum tersebut adalah Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri, Plt Ketua Umum DPP PPP Mardiono, Ketua Umum DPP Partai Hanura Oesman Sapta, dan Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo. (antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
OSO memastikan pemilihan Mahfud MD sebagai bakal cawapres sudah disepakati seluruh partai politik pengusung Capres Ganjar Pranowo.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- OSO Optimistis Pramono-Rano Menang di Pilkada Jakarta 2024
- Yarlina Yacoub Gantikan Dede Suratman jadi Rektor UNOSO, Pak OSO Beri Pesan Begini
- Pilpres Makin Panas, Banyak Warga Amerika Pengin Pindah Negara
- Prabowo Resmikan Gerakan Solidaritas Nasional, Ini Tujuannya
- Anies-Cak Imin Hadiri Pelantikan Prabowo-Gibran, Ganjar-Mahfud Tak Kelihatan
- Muhammadiyah Minta Seluruh Elemen Merawat RI untuk Kepentingan Bangsa