Osvaldo Haay Kaget saat Diminta Bergabung ke Timnas
Rabu, 01 Maret 2017 – 20:33 WIB
Apalagi ada rekannya dari Papua yakni Yanto Basna yang juga ikut dalam seleksi tahap kedua Timnas saat ini.
Baca Juga:
"Mungkin ini kesempatan emas, sehingga saya tidak akan sia-siakan kesempatan yang ada ini untuk berikan yang terbaik bagi Timnas Indonesia," pintanya.
Osvaldo yang kini menjadi salah satu pemain kunci Persipura juga tidak lupa jika semua prestasi yang didapatkannya saat ini berkat tim Persipura.
"Saya datang ke Timnas Indonesia bukan membawa ambisi pribadi. Saya kesini membawa nama besar Persipura dan Papua. Sehingga ini yang harus saya jaga baik. Semoga saya bisa berikan yang terbaik di Timnas Indonesia dan saya akan jaga kepercayaan ini,"tutup Osvaldo. (ans)
Pelatih Timnas Luis Mila akhirnya memanggil pemain muda Persipura Osvaldo Haay untuk ikut bergabung mengikuti seleksi tahap kedua Timnas
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Piala AFF 2024, Timnas Indonesia tidak Berkandang di SUGBK
- Pelatih Anyar Persis Solo Pernah Melukai Timnas Indonesia
- Jadwal Timnas Indonesia di Grup B ASEAN Championship 2024
- Piala AFF 2024: Mimpi Timnas Indonesia Menghapus Kutukan Runner Up
- Persiapan Piala AFF 2024, PSSI Panggil 31 Pemain, Ini Daftarnya
- Fakta-Fakta Menarik 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024