Otobahn Rempang
Oleh: Dahlan Iskan
.jpeg)
Menteri Investasi/Kepal BKPM Bahlil Lahadalia bangga sekali ketika mengumumkan rencana investasi gajah dari Chengdu ini. Itulah investasi yang diperoleh dari kunjungan Presiden Jokowi ke Chengdu.
Di kota terbesar di provinsi Sichuan itu Jokowi bertemu akrab dengan Presiden Tiongkok Xi Jinping. Bahkan sempat bicara soal kesukaan mereka pada durian.
Jokowi dikutip sempat mengatakan "mengapa tidak sekalian saja menanam durian besar-besaran di Indonesia".
Tentu Jokowi juga menawarkan proyek IKN. Setahun lagi IKN harus diresmikan. Harus jadi. Investor terus dicari.
Yang didapat proyek kaca. Untuk satu proyek kaca ini saja investasinya sampai hampir Rp 380 triliun. Yang akan menyerap tenaga kerja sampai 20.000 orang.
Dan yang penting Indonesia kembali berhasil mengolah hasil bumi tambangnya di dalam negeri.
Era ekspor serba bahan mentah akan berakhir. Sebelum masa jabatan Jokowi berakhir. (*)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
SAYA mendarat di Batam. Masyarakatnya lagi membicarakan dua hal besar: pembangunan otobahn dan ditandatanganinya proyek pabrik kaca terbesar di dunia.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Tim Redaksi
- Tarif Tarifan
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Cermin Sikka
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu