Ouhh, Tatapan Putri Pariwisata Ini Mengalihkan Dunia
Jumat, 09 September 2016 – 10:06 WIB
Di waktu yang mepet ini, Sera juga berharap support dari Pemprov Kalbar. Khususnya dana dan biaya. Sera mengaku bingung karena support dari Pemprov masih minim.
Gadis yang berkerja di salah satu perusahaan BUMN di Bumi Senentang ini berharap bisa menginspirasi anak muda di Kalbar untuk mencintai dan mengenal budaya dari warisan leluhur.
“Saya punya visi misi yang akan melekat di status sebagai Putri Pariwisata. Di antaranya, memperkenalkan cagar budaya seperti Bukit Kelam yang ada di Sintang,” katanya. (rk/jos/jpnn)
SINTANG – Sera Jalia sudah mempersiapkan diri menyambut kontes Putri Pariwisata tingkat nasional di Jakarta pada 30 September nanti. Putri
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang
- Camat Diminta Lebih Peka Atasi Isu Wilayah dan Penyusunan Anggaran
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- DPRD Kota Bogor Gelar Sidak ke OPD, Pastikan Pelayanan Tetap Optimal