Oxfam Tekan Negara Maju
Serius Berikan Dukungan Kepada Orang Miskin
Selasa, 14 Juli 2009 – 21:01 WIB

Oxfam Tekan Negara Maju
JAKARTA-Untuk mengatasi dampak perubahan iklim yang cukup membayakan seluruh masyarakat dunia, Oxfam menegaskan agar negara-negara maju di dunia harus serius dalam memberikan dukungan kepada masyarakat miskin. “Semakin cepat negara berbuat, maka semakin baik mereka mengatasi masalah bencana lingkungan dan melakukan pemulihan,” ujarnya.
“Negara maju harus mendukung negara berkembang, mengingat negara berkembang akan membutuhkan setidaknya USD 150 miliar per tahun untuk mengatasi dampak perubahan iklim dan untuk mengejar target pembangunan berbasis rendah karbon. Seperti yang diketahui, dalam kasus peningkatan karbon global, negara maju memiliki kewajiban untuk mendanai usaha adaptasi di negara berkembang,” jelas Country Policy, Advocacy and Campaign Manager Oxfam Indonesia, Raja Siregar di Jakarta, Selasa (14/7).
Baca Juga:
Dijelaskan, bila saat ini kita masih tidak peduli dan tidak berbuat sesuatu untuk mengatasi dampak perubahan iklim tersebut, maka besar kemungkinan mengakibatkan bumi akan terus bertambah panas hingga 4 derajat Celcius dengan konsekuensi sosial dan libngkungan yang cukup berat.
Baca Juga:
JAKARTA-Untuk mengatasi dampak perubahan iklim yang cukup membayakan seluruh masyarakat dunia, Oxfam menegaskan agar negara-negara maju di dunia
BERITA TERKAIT
- 6 Fakta Kasus Pelecehan Seksual Dokter Kandungan di Garut, Nomor Terakhir Bikin Geregetan
- Punya Segudang Penghargaan, Ririek Adriansyah Calon Kuat Dirut Telkom
- JATMA Aswaja Tegaskan Komitmen Bangun Ekonomi Umat dan Cinta Tanah Air
- 10 Ribu Ijazah Siswa di Semarang Ditahan Pihak Sekolah, Wali Kota Agustina Tegas Bilang Begini
- Cuaca Hari Ini: Sebagian Kota Besar Diguyur Hujan
- Ziarah Rohani Mencari Kedamaian Hati di Semana Santa Larantuka