Oxfam Tekan Negara Maju
Serius Berikan Dukungan Kepada Orang Miskin
Selasa, 14 Juli 2009 – 21:01 WIB

Oxfam Tekan Negara Maju
Dikatakannya, pada bulan Desember 2009 mendatang, para pemimpin politik di seluruh dunia akan berkumpul di Copenhagen untuk menandatangani kesepakatan mengatasi perubahan iklim.“Kesepakatan harus memastikan bahwa puncak tertinggi emisi karbon global harus berhenti sebelum tahun 2015 dan kemudian menurun,” lanjutnya.
Baca Juga:
Sebelum tahun 2020 mendatang, terangnya, negara-negara maju harus menunjukkan komitmen untuk menurunkan emisi karbon setidkanya hingga 40 persen. “Sebelum tahun 2050, seluruh warga negara juga harus berbuat untuk mengurangi emisi karbon global setidaknya mencapai 80 persen,” imbuhnya. (cha/JPNN)
JAKARTA-Untuk mengatasi dampak perubahan iklim yang cukup membayakan seluruh masyarakat dunia, Oxfam menegaskan agar negara-negara maju di dunia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bareskrim Bongkar Peredaran 38 Kg Sabu-Sabu Jaringan Malaysia-Indonesia di Riau
- Doktor Cumlaude Trimedya Dorong Optimalisasi Pengelolaan Barang Sitaan
- Libur Paskah, Polisi Siapkan Skema Lalu Lintas Urai Kemacetan di Jalur Puncak & Lembang
- Pakar Hukum UI Nilai KPK Terkesan Targetkan untuk Menjerat La Nyalla
- Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Dukung Industrialisasi Pedesaan Sebagai Model Nasional
- Nono Sampono: PIK 2 Terbuka untuk Semua Agama, Ini Wajah Toleransi Indonesia