P2TP3A Terima Laporan Perselingkuhan
Rabu, 18 April 2012 – 14:48 WIB

P2TP3A Terima Laporan Perselingkuhan
Jika sampai ke jalur hukum, utamanya kasus perselingkuhan yang menjurus kepada KDRT, P2TP3A akan mengajukan masalah ini ke pengadilan negeri.
“Sejauh ini, semua kasus tersebut kami lakukan pendekatan kekeluargaan. Ada yang mendekati penyelesaian, ada juga yang masih sulit diselesaikan,” terang Yetti.
Dalam menjalankan tanggungjawabnya, P2TP3A Tarakan biasanya menerapkan metode home visit (kunjungan ke rumah).(ndy)
TARAKAN – Dalam seminggu, Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (P2TP3A) Tarakan bisa menerima 3 laporan keluhan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Geger Temuan Ulat di Menu Makan Bergizi Gratis SMPN 1 Semarang, Begini Ceritanya
- Kepala BPJPH Apresiasi Dapur MBG dari Era Mas Pulo Gebang
- Satu Korban Perahu Getek Terbalik di Sungai Musi Ditemukan, 1 Lagi Masih Dicari
- Krakatau Steel Bantu Warga Cilegon Mendapatkan Sumber Air yang Lebih Pasti
- ATR/BPN: Hampir Seperlima Tanah di Jateng Belum Jelas Status Hukumnya
- Lantik 3.344 PPPK & 352 CPNS, Rudy Susmanto Pengin ASN Jadi Agen Perubahan