P3I Temukan Pemilih Ganda di Pilgub DKI
Kamis, 17 Mei 2012 – 15:03 WIB
JAKARTA - Pusat Pergerakan Pemuda Indonesia (P3I) yang melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan Pilkada DKI Jakarta menemukan kejanggalam dalam daftar pemilih Pilkada DKI. Perbedaan dalam daftar pemilih ganda ini sangat signifikan terjadi dari jumlah daftar pemilih sementara (DPS).
Hal ini diungkap aktifis P3I dalam konferensi Pers di Waroeng Bakoel Koffe, Cikini Raya, Kamis (17/5). Temuan itu merupakan hasil pemantauan dan investigasi P3I terhadap DPS Pilkada DKI yang dilakukan ditingkat TPS di Jakarta Barat.
Baca Juga:
"Kita sebar relawan untuk data DPT tingkatan TPS. Kita temukan hal yang sangat fundamental karena DPS tidak valid dan ada yang ganda," kata Ketua P3I, Mustofa.
Di antara temuan yang diekspose oleh Direktur Riset P3I, Aditya ialah ditemukan NIK dan nama yang sama digunakan dalam satu TPS yang sama secara berulang. Artinya ada pemilih ganda dalam satu TPS.
JAKARTA - Pusat Pergerakan Pemuda Indonesia (P3I) yang melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan Pilkada DKI Jakarta menemukan kejanggalam dalam
BERITA TERKAIT
- Wah, Ada Anwar Usman di Sidang Sengketa Pilkada 2024
- Partai Garda Punya Logo Baru, Ahmad Ridha Sabana Ungkap Maknanya
- Afriansyah Noor Tegaskan Siap Maju jadi Caketum PBB, Singgung Nama Yusril
- Menjelang Muktamar PBB, Bang Ferry Diunggulkan Jadi Ketua Umum
- Jokowi Ucapkan Selamat Ultah ke-52 PDIP, Darmizal: Sikap Terpuji, Patut Jadi Contoh
- Ikhtiar Taruna Merah Putih Memikat Anak Muda Melalui Logo Baru