Pacar Ketahuan Berbohong, Nikita Mirzani: Sudah Terlanjur Sayang
Kamis, 31 Oktober 2019 – 11:49 WIB
Namun Nikita Mirzani belum memberi jawaban terkait lamaran sang kekasih. Bahkan cincin yang diberikan juga belum dipakainya.
Menurutnya, pacar berondongnya itu terlalu cepat menyatakan keinginan menikah. "Terlalu cepat kasih cincinnya," imbuh Nikita Mirzani. (mg3/jpnn)
Aktris Nikita Mirzani tak mempermasalahkan kebohongan sang kekasih, Bets, perihal umur.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Nikita Mirzani Diperiksa Polisi Terkait Laporan Isa Zega, Ini Kasusnya
- 3 Berita Artis Terheboh: Ramalan Roy Kiyoshi, Nikita Mirzani Ditagih Rp 5 Miliar
- Ditagih Janji Taruhan Rp 5 Miliar, Nikita Mirzani Bilang Begini
- Fitri Salhuteru Ungkap Dugaan Teror di Tengah Perseteruan dengan Nikita Mirzani
- Konon Lolly Sempat Diancam Akan Dibunuh Nikita Mirzani, Waduh
- Perseteruan Makin Panas, Mantan Sahabat Sebut Nikita Mirzani Bawa Sial, Waduh