Pacitan Dilanda Gempa 4,8 Magnitudo, Getaran Terasa sampai Yogyakarta
Rabu, 13 Oktober 2021 – 14:00 WIB
Seorang warga Yogyakarta, Imam Prasetyo mengaku merasakan getaran gempa saat berada di Bantul.
Baca Juga:
Menurut dia, getaran gempa mampu mengguncang kursi tempat duduknya, meski dirasakan hanya sebentar.
"Kaget saja, pas duduk ngetik mengerjain pekerjaan tiba-tiba kursinya goyang. Meski sebentar dan pelan sempat khawatir saja karena terasa sekali," ujar Imam. (antara/jpnn)
Pacitan, Jawa Timur, dilanda gempa bumi dengan magnitudo 4,8 pada Rabu siang (13/10).
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Relawan Breghas Siap Menangkan Hasto-Wawan: Programnya Konkret untuk Rakyat Yogyakarta
- Tyas A Fatoni Apresiasi Prestasi Dekranasda Sumut di Gebyar Kreasi Nusantara
- Khofifah-Emil Punya Komitmen Konkret Menjadikan Jatim Episentrum Ekonomi Indonesia Timur
- Geram Melihat Sampah di TPS Mandala Krida, Menteri LH Panggil Pemkot Yogyakarta
- Khofifah Dinanti untuk Lanjut Pimpin Jatim 2 Periode, Masyarakat Sudah Rasakan Banyak Manfaat
- PDIP Ajak Masyarakat Pilih Pemimpin yang Bawa Jatim dan Surabaya Lebih Maju