Pacitan Menggambar Bersama SBY Disambut Antusias Masyarakat, Banyak Seniman & Pelajar
Senin, 26 Juni 2023 – 08:33 WIB

Para pelajar dari jenjang SD, SMP, dan SMA antusias mengikuti kegiatan Pacitan Menggambar Bersama SBY. Foto dok. panitia
Menurut dia kegiatan seperti ini perlu dilaksanakan rutin. Salah satu tujuannya untuk meningkatkan minat kunjungan ke daerah berjuluk Kota 1001 Goa.
"Informasi panitia, untuk event kedua ini (jumlah) pesertanya 2 kali lipat dari tahun lalu. Mudah-mudahan bisa digelar setiap tahun sebagai ruang ekspresi sekaligus mengasah bakat seni menggambar anak-anak Pacitan," kata Mas Aji, sapaan Bupati Pacitan.
Selain berkesempatan menggambar bersama SBY, para peserta berpeluang mendapat berbagai hadiah dan doorprize yang disediakan panitia.
Khusus peserta pelajar disiapkan sertifikat peserta langsung dari putra SBY, Edhie Baksoro Yudhoyono. (esy/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Pacitan Menggambar Bersama SBY disambut antusias masyarakat, banyak seniman tanah air & pelajar
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Dorong Megawati Ketemu Jokowi & SBY, PSI Dianggap Ganjen
- Setelah Bersua Prabowo, Sebaiknya Megawati Juga Bertemu SBY dan Jokowi
- Apresiasi Langkah Pemerintah Merespons Tarif Impor Trump, Demokrat: Pendekatan Cerdas
- AHY Jawab Begini Ditanya Pertemuan Prabowo, SBY, dan Megawati
- Berfoto Bersama Prabowo, Jokowi, dan SBY, Puan: Silaturahmi Presiden dengan Ketua Lembaga
- Herman Deru-Cik Ujang Kompak Ikuti Parade Senja yang Dihadiri Prabowo, Jokowi dan SBY