Pacu Ekspor Produk Dalam Negeri, Bea Cukai Intensifkan Diskusi, Termasuk dengan Gibran

Pada paparan yang disampaikan ada beberapa negara yang menjadi tujuan ekspor dari Maluku seperti Tiongkok, Jepang, Hong Kong, Amerika Serikat dan lainnya namun yang memiliki persentase impor tertinggi adalah Tiongkok.
Sementara komoditas utama ekspor maluku yakni udang segar, diikuti mutiara dan ikan segar.
Potensi sektor perikanan yang dimiliki Maluku sangat besar.
Berdasarkan data dari Dinas Kelautan dan Perikanan Maluku, total potensi sumber daya perikanan mencapai 3,7 juta ton per tahun.
Namun hingga saat ini pemanfaatannya tercatat hanya sekitar 610.500 ton per tahun.
Sinergi Bea Cukai dengan berbagai instansi dan pemda di berbagai wilayah dalam mendorong ekspor.
Upaya tersebut sebagai bentuk nyata pelaksanaan program PEN (PEN) yang digagas pemerintah untuk menstimulus perekonomian dalam negeri yang sempat turun akibat pandemi Covid-19. (*/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Bea Cukai yang terus memacu geliat ekspor produk dalam negeri, berdiskusi dengan Wali Kota terpilih Surakarta Gibran Rakabuming Raka.
Redaktur & Reporter : Boy
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- Perusahaan Rokok yang Mempertahankan Racikan Tradisional Ini Resmi Kantongi NPPBKC
- Dorong Efisiensi Ekspor Nasional, Bank Mandiri Hadirkan Solusi Digital untuk DHE SDA
- Bea Cukai Mataram Sosialisasikan Ketentuan Kepabeanan ke PMI
- Dampingi Komisi XI DPR saat Reses di Pasuruan, Dirjen Bea Cukai Askolani Sampaikan Ini