Pagelaran Wayang Sebagai Media Membangun Persatuan

Pagelaran Wayang Sebagai Media Membangun Persatuan
MPR menggelar pagelaran seni budaya melalui pementasan wayang kulit sebagai salah satu metode sosialisasi Empat Pilar MPR RI di alun-alun kota Blora, Jawa Tengah, Sabtu (30/9). Foto: Humas MPR

Yang terpenting, lanjut Siti, pesan-pesan Empat Pilar MPR RI (Pancasila, UUD NRI Tahun 1945, NKRI, dan Bhinneka Tunggal Ika) dapat tersampaikan ke masyarakat melalui pagelaran seni budaya. Selain itu, MPR terus memperbaiki metode sosialisasi sehingga tidak hanya pengetahuan tapi juga direalisasikan pada perilaku, ujarnya.(adv/jpnn)


MPR menggelar pagelaran seni budaya melalui pementasan wayang kulit sebagai salah satu metode sosialisasi Empat Pilar MPR RI di alun-alun kota Blora, Jateng


Redaktur & Reporter : Friederich

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News