Pagi Ini, Bandara Lombok Praya Kembali Beroperasi

Pagi Ini, Bandara Lombok Praya Kembali Beroperasi
Bandara internasional Lombok. Foto: istimewa

Tiga fase yang dipersiapkan Menpar Arief Yahya terkait dengan pariwisata. Dari fase tanggap darurat, pemulihan atau recovery, dan fase normalisasi.

“Sekarang masih di tahap tanggap darurat,” sebut Menpar Arief Yahya.

Di Tanggap Darurat ini, Kemenpar mensupplay infomasi terkini kepada wisatawan, agar mereka punya referensi di Bali. Selain itu, tiga points yang diurus Menpar Arief adalah, akomodasi (diskon di atas 50% dan hari pertama airport cancellation free), transportasi tidak ada cancellation fee maupun resheduling ticket fee.

“Lalu kemudahan pengurusan perpanjangan VISA,” kata Menpar Arief Yahya.(jpnn)


Pagi ini, Jumat (1/12), Bandara Internasional Lombok Praya dibuka lagi. Bandara mulai beroperasi pukul 08.50 WITA berdasarkan NOTAMC B9075/17.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News