Pagu Indikatif Kemenpora TA 2024 Disetujui Komisi X DPR, Menpora Dito Sampaikan Terima Kasih
Sabtu, 10 Juni 2023 – 13:31 WIB

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo mengikuti rapat kerja bersama Komisi X DPR RI di Ruang Rapat Komisi X DPR RI, Gedung Nusantara I, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Jumat (9/6). Dok: Kemenpora
“Komisi X DPR menyetujui usulan pagu indikatif Kemenpora TA 2024 dan usulan penambahannya tersebut ke Badan Anggaran DPR RI,” Ketua Komisi X DPR Syaiful Huda.
“Terkait usulan penambahan anggaran itu, Komisi X DPR mendorong Kemenpora untuk segera menyampaikan usulan tersebut kepada Bappenas, dan Kemenkeu disertai argumentasi yang kuat untuk mendukung program strategis dan rincian kegiatannya,” pungkasnya. (dkk/jpnn)
Komisi X DPR RI menyetujui pagu indikatif Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) pada RAPBN TA 2024 sebesar Rp 2,019 triliun.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- LPDUK Masih Kesulitan Cari Lawan Red Sparks, Ini Penyebabnya
- Pesepakbola Naturalisasi Diusulkan Ikut Pelatihan Lemhanas, Ini Tujuannya
- Wamenpora Minta Olympian Bersinergi Demi Masa Depan Atlet Indonesia
- Dukung Asta Cipta Presiden, Menpora Dito dan Mendes Yandri Perkuat Sinergitas
- Kemenpora Ajak Anak Muda Lebih Peduli Kesehatan, Wujudkan Indonesia Bugar
- Kemenpora dan Garuda TV Siap Jalin Kerja Sama Terkait Program Pemuda dan Olahraga