Paha Perempuan Digigit Beruang, Dilarikan Ke RS

Paha Perempuan Digigit Beruang, Dilarikan Ke RS
Paha Perempuan Digigit Beruang, Dilarikan Ke RS
Tak berapa lama setelah itu, Jumiati salah seorang tetangga yang pergi memotong karet bersama korban, kembali ke rumah Jumaris dengan tergesa-gesa.’’Jumiati datang membawa istri saya yang sudah terluka,’’ lanjut ayah dua anak ini.

Kepada Jumaris, Jumiati lalu menceritakan apa yang terjadi hingga Erna menjadi seperti itu.’’Jumiati bilang, ia mendengar teriakan istri saya. Mendengar itu, Jumiati langsung mengejar Erna yang berjarak 200 meter dari tempat dia berdiri,’’ urai Jumaris.

Kondisi Erna sendiri saat itu cukup memilukan, Jumaris mengatakan, pada lengan istrinya itu terdapat dua luka gigitan yang cukup dalam, serta bagian paha belakang juga terdapat satu luka gigitan.

Khawatir dengan kondisi istrinya tersebut, Jumaris pun langsung membawa Erna ke rumah sakit terdekat, Rs Mesra. Dari rumah sakit ini, Erna akhirnya dirujuk ke Rs Tabrani Rab.

PEKANBARU - Ernawati (30), warga Desa Pantai Raja, Kecamatan Perhentian Raja, Kabupaten Kampar harus dilarikan ke rumah sakit Tabrani Rab, Jalan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News