Pak Ganjar Dukung Rencana Pemberian Gelar Pahlawan untuk Ali Sastroamidjojo
Jumat, 30 Juli 2021 – 22:45 WIB
Ali juga mengharumkan Indonesia dalam berbagai peristiwa penting di kancah internasional. Salah satunya, saat dia menjadi delegasi Indonesia di Konferensi Meja Bundar, Belanda dan pada tahun 1955 dia menjadi ketua umum Konferensi Asia Afrika di Bandung. Ali meninggal dunia di Jakarta pada tahun 1976. (flo/jpnn)
Ketokohan Ali Sastroamidjojo sangat berjasa dalam pemerintahan Indonesia di masa Presiden Soekarno.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Ganjar Kecam Pengerahan Kades Mendukung Paslon di Pilgub Jateng
- Cara Ganjar Pranowo Mengucapkan Selamat Kepada Prabowo
- Soal Pertemuan Megawati-Prabowo Sebelum Pelantikan Presiden, Ganjar: Sulit..
- Ganjar Kirim Sinyal Susah Datang ke Pelantikan Prabowo