Pak Ganjar Kaget Bukan Main, Ternyata Kena Prank Anaknya Sendiri
"Ada, Pak. Tapi ini kondisinya memang harus dekat," ujar Alam yang langsung melontarkan pertanyaan kepada orang nomor 1 di Pemprov Jateng itu.
"Saya ingin tanya, ini saya sudah mau nikah tapi calon istri saya marah terus karena saya main gim terus. Enaknya bagaimana, Pak?" ucap Alam alias Dimas.
Sontak Ganjar langsung merespons pertanyaan itu. "Saya dukung calon istrimu kalau begitu. Lha sampeyan ini mainnya setiap hari sampai lupa telepon si doi apa bagaimana?" ucap Ganjar balik bertanya.
"Calon istri saya itu suka telepon kalau saya sedang main. Saya kan kaget, kalau main gim kan memang tidak bisa berhenti, Pak," jawab Alam.
Sampai dialog tersebut Ganjar masih belum menyadari remaja yang berdialog dengannya itu adalah putranya sendiri. Puncaknya ketika Alam alias Dimas menyampaikan salam dari ibunya untuk Ganjar.
Dia mengatakan ibunya sangat kenal dekat dengan Ganjar. Sontak Ganjar tertawa penasaran dan berkata, "Ini malah mencurigakan ibumu ini."
Ketika Ganjar masih penasaran, Dimas menyebut ibunya bernama bernama Siti Atikoh.
Ganjar hanya menanggapinya dengan kata "Heh?" sambil mengangkat alis mata kanannya.
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menjadi sasaran prank anaknya sendiri Muhammad Zenedine Alam Ganjar.
- Apakah Untung Top Up Diamond di www.topupff.org? Simak Penjelasannya
- Megawati Anggap Ganjar Sudah Benar Bersikap Tolak Kedatangan Israel ke Indonesia
- Prabowo Usul Pemilihan Kepala Daerah Kembali ke DPRD, Ganjar: Ojo Kesusu
- Ganjar Bilang Begini soal Kemenangan Pram-Doel di Jakarta
- Pram-Rano Menang di Pilkada Jakarta 2024, Ganjar Pranowo Bilang Begini
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo