Pak JK Pertemukan 2 Kandidat Kuat Cagub Sulsel, Ini yang Dibicarakan
Pertemuan berlangsung sekitar 45 menit. Ikut hadir pengusaha nasional HM Aksa Mahmud.
Apa pembicaraan penting lainnya? Jurubicara Wapres JK, Husain Abdullah mengatakan, pertemuan tersebut bagian dari idulfitri. Tidak membahas penyatuan keduanya tapi memberi masukan tentang apa yang perlu dilakukan untuk Sulsel ke depan.
"Bagi Pak JK keduanya ditempatkan secara proporsianal sebagai dua kandidat yg akan bertarung di Pilgub Sulsel," kata Husain.
Dikatakan, pertemuan NH dan NA hanya kebetulan karena JK sedang berada di Makassar yang baru saja mendarat di Bandara Sultan Hasanuddin Makassar sekitar pykul 17.00 Wita. Keluarga besar JK menjadwalkan menggelar open house, Selasa 27 Juni besok di kediaman Jalan Haji Bau Makassar.
Persiapan menyambut open house itu sendiri telah dirancang protokoler Istana Wapres jauh hari dengan membangun tenda raksasa di depan kediaman JK. (aci/jpnn)
Wakil Presiden Jusuf Kalla mengundang khusus Nurdin Halid dan Nurdin Abdullah di kediamanannya di Jalan Haji Bau, Kota Makassar, Sulawesi Selatan,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Nurdin Halid Sebut Poltracking Mengutamakan Objektivitas & Kejujuran
- Kesaksian Mantan Klien: Survei Poltracking Tampilkan Objektivitas Data
- Pilgub Sulsel: Pendukung Paslon Bentrok, Polisi Terluka
- Pendukung Paslon Ricuh di Dekat Lokasi Debat Pilgub Sulsel, Brimob Terluka
- Terus Bergerak, Tim Dozer Pasang 3.059 Spanduk Andalan Hati di Seluruh Desa se-Sulsel
- Pilgub Sulsel: Elektabilitas Andi Sudirman Sulaiman Tertinggi, Pengamat Ungkap Hal Ini