Pak Kapolres Ungkap Cara Habib Rizieq Kabur dari RS Ummi, Ternyata
jpnn.com, BOGOR - Kapolresta Kota Bogor Kombes Hendri Fiuser membenarkan bahwa Habib Rizieq Shihab telah kabur dari RS Ummi Bogor Selatan, Sabtu (28/11) sekitar pukul 21.50.
Hendri mengatakan, Rizieq kabur lewat pintu belakang rumah sakit.
"Hasil koordinasi dengan security RS Ummi bahwa Saudara MRS telah meninggalkan Rumah Sakit Ummi sekitar pukul 20.50 WIB melalui pintu belakang diduga melalui gudang obat RS," kata dia saat dikonfirmasi, Minggu (29/11).
Hendri melanjutkan, pihak rumah sakit tidak mengetahui Rizieq menggunakan kendaraan apa. Namun yang pastinya Rizieq kabur dari rumah sakit itu.
"Pihak rumah sakit masih tertutup terkait keberadaan pasti MRS," jelas Hendri. (tan/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Kapolresta Kota Bogor Kombes Hendri Fiuser membenarkan bahwa Habib Rizieq Shihab telah kabur dari RS Ummi Bogor Selatan. Pihak rumah sakit disebut masih tertutup terkait keberadaan Rizieq.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
- Zenal Abidin Kecam Ulah Paman Perkosa 2 Keponakan di Bogor
- Korsleting Listrik di Toko Penjual Petasan Jadi Petaka
- RANS Simba Bogor dan Dewa United Masih Digdaya Hingga Pekan ke-10 IBL 2025
- Pabrik Uang Palsu di Bogor Terbongkar, Pelakunya
- Tempat Produksi Uang Palsu di Bogor Digerebek, Upal Miliaran Rupiah Disita
- Kasus Penyunatan Uang Kompensasi Sopir Angkot di Bogor Masuk Proses Hukum