Pak Menko Darmin Tengoklah Panen Jagung di Karo, Jangan Buru-Buru Impor
Kamis, 31 Januari 2019 – 13:20 WIB

Penggunaan alsintan untuk panen jagung. Foto: Kementan
"Dengan segala kerendahan hati jangan impor jagung. Jagung di Karo jagung terbaik. Jauh lebih bagus dari jagung impor. Jagung impor itu minyaknya sudah disedot jadi lebih murah," sambungnya. (jpnn)
Ketua Komite II DPD RI Parlindungan Purba ikut menyoal kebijakan impor jagung Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian, Darmin Nasution. Menurutnya, impor jagung di tengah musim panen merupakan yang salah.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Prabowo Berkomitmen Akhir 2025 Indonesia tak Lagi Impor Beras hingga Jagung
- Ternyata Ini Alasan Indonesia Masih Impor Jagung
- Kinerja Kementan Dipuji, Politisi Demokrat: 3 Tahun Kita Tak Lakukan Impor Beras
- Solusi Permanen Masalah Harga Jagung
- Menteri SYL Sampaikan Arah Kebijakan Pertanian Kementan Pada 2021
- Harga Kedelai tak Stabil, Mentan Syahrul Yasin Limpo Langsung Lakukan Ini