Pak Ogah Sakit Keras, Deddy Corbuzier Kirim Tim untuk Kasih Uang Buat Berobat
Jumat, 25 Februari 2022 – 06:35 WIB

Deddy Corbuzier. Foto: YouTube/Deddy Corbuzier
Hal itu lantaran dirinya tidak memiliki uang untuk membayar BPJS.
"Nggak ada uang, untuk kehidupan pak Ogah ini nggak ada pemasukan selain dubbing di Unyil," kata istri Pak Ogah.
Ayah anak satu itu menjelaskan mengapa tidak memberikan bantuan secara langsung kepada Pak Ogah.
Deddy mengatakan memiliki kenangan pahit ketika melihat orang sedang sakit.
"Saya enggak suka datang ke tempat orang sakit karena memiliki trauma," kata dia.
Sebab, kata dia, dirinya pernah menemani orang tuanya yang sakit.
Hal itulah yang membuat dia tidak mau menemui orang sakit.
"Melihat itu, saya sedih banget," kata Deddy Corbuzier. (ddy/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Presenter Deddy Corbuzier menugaskan timnya untuk memberikan bantuan kepada seniman Pak Ogah yang saat ini tengah sakit.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- TASPEN Rayakan 62 Tahun Penuh Kepedulian, Beri Bantuan Kursi Roda ke Peserta Pensiun
- Lalamove & Mitra Driver Tebar Bantuan untuk Lansia lewat ‘ElderCare on the MOVE’
- Pemprov Jateng Siap Gelontorkan Rp 1,2 Triliun untuk Bantuan Keuangan Desa
- Gempa Myanmar, Indonesia Kirim Bantuan Tahap Tiga
- BAZNAS Distribusikan 50.000 Paket Ramadan Bahagia ke 38 Provinsi
- BAZNAS Siapkan Bantuan untuk Korban Gempa Myanmar