Pak Raden: Operator, TU, Penjaga Sekolah, Harus Diakomodir dalam Rekrutmen PPPK
Rabu, 11 Maret 2020 – 08:03 WIB

Para pengurus DPP Forum Honorer Non-Kategori 2 PGHRI (Persatuan Guru Honorer Republik Indonesia). Foto: istimewa for JPNN.com
Sekarang, katanya, perjuangan PGHRI sudah dinikmati honorer K2 yang sebelumnya ngotot menjadi PNS tanpa tes.
Raden Sutopo hanya ingin mengetuk hati pemerintah agar bisa memerhatikan guru dan tenaga kependidikan honorer non-K2 untuk diprioritaskan dalam rekrutmen PPPK tahap dua.
"Honorer K2 jumlahnya tidak banyak lagi. Semoga Bapak Presiden mau mengakomodir kami dalam rekrutmen PPPK tahap dua," tandasnya. (esy/jpnn)
Simak! Manuver Kebijakan Ekonomi Jokowi Akibat Corona
Honorer tenaga kependidikan seperti penjaga sekolah, operator, TU, harus diberi kesempatan ikut seleksi PPPK.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian PPPK Tahap 2, Kepala BKN Beri 3 Solusi
- Besok Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, Honorer Belum Bisa Cetak Kartu Ujian
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen