Pak SBY Kabarkan Kondisinya Terkini, Ucap Terima Kasih kepada Presiden Jokowi & Bu Mega
Selasa, 23 November 2021 – 21:56 WIB

Susilo Bambang Yudhoyono. Foto: Instagram/aniyudhoyono
"Saya juga menghaturkan terima kasih kepada Ibu Megawati Soekarnoputri, Ibu Presiden Kelima RI, atas perhatian, kepedulian, dan doa beliau terhadap apa yang saya alami selama ini. Juga kepada Bapak Jusuf Kalla, Bapak Budiono atas doanya yang disampaikan kepada saya dan keluarga," tutur SBY.(mcr8/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Baca Juga:
Presiden Keenam RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menjelaskan kondisi terkini setelah menjalani operasi kanker prostat, sampaikan pesan untuk Presiden Jokowi hingga Megawati
Redaktur : Antoni
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Ini Pesan Megawati untuk Prabowo Lewat Didit
- AHY Jawab Begini Ditanya Pertemuan Prabowo, SBY, dan Megawati
- Versi Pimpinan MPR Silaturahmi Putra Prabowo kepada Megawati Bikin Politik Jadi Teduh
- Waka MPR Sebut Inisiatif Putra Prabowo Temui Megawati Meneduhkan Dinamika Politik
- Simak Penilaian Gibran tentang Didit Prabowo, Begini
- Lihat yang Dilakukan Gibran saat Mudik ke Solo, Paten!