Pakar Yakin China Akan Atasi Gelombang Baru COVID-19 dalam Sebulan
Kamis, 04 November 2021 – 23:57 WIB
Selain itu, terdapat 31 kasus baru tanpa gejala pada Rabu.
Sementara 406 kasus tanpa gejala lainnya sampai saat ini masih dalam pemantauan medis.
Sejak COVID-19 pertama kali dilaporkan sampai saat ini di China terdapat 97.527 kasus dengan jumlah kematian 4.636 orang.
Di Hong Kong terdapat 12.532 kasus COVID-19 dengan jumlah kematian 213 orang.
Makau mencatat 77 kasus dan dua kematian, sementara Taiwan mencatat 16.428 kasus dan 847 korban jiwa akibat COVID-19.(ant/dil/jpnn)
meyakini gelombang terakhir COVID-19 di China akan tertangani dalam waktu sebulan ke depan
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- ICIIS 2024 Sukses, Shan Hai Map Optimistis Iklim Investasi Indonesia Makin Baik
- Amerika Parkir Rudal Typhon di Filipina, Bikin China Ketar-ketir
- GRIB Jaya Sebut Kunjungan Prabowo ke China dan AS Berdampak Positif
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Bertemu Pengusaha RRT, Presiden Prabowo: Kami Ingin Terus Bekerja Sama dengan China
- Temui Para Taipan Tiongkok, Prabowo Amankan Investasi Rp 156 Triliun