Pakde Karwo Tawarkan Jatim ke 22 Pengusaha Amerika
“Kami harus bisa menggunakan kesempatan ini. Dan saya rasa Jatim telah siap karena mulai sekarang hingga ke depan. Jatim terus memperbaiki infrastruktur, mulai dari transportasi laut posisi pelabuhan yang strategis, transportasi kereta dengan double track-nya, dan tarnsportasi udara dengan banyak bandara perintis yang mulai dibangun,” terangnya
Sedangkan, sektor yang diharapkan dapat tersentuh dengan adanya kerja sama ini adalah di sektor pendidikan, keterampilan dan kesehatan. Karena menurutnya, produktivitas akan berbanding lurus dengan pendidikan dan kesehatan. Dengan memperbanyak peluang investasi, maka akan mengurangi pengangguran. “Selain itu, jaminan investasi di Jatim adalah dengan adanya pilar keamanan dari polisi, TNI, dan kepala desa,”tambahnya. (dia/no/flo/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- 1.260 Guru di Kota Bengkulu Terima Tunjangan Profesi Triwulan III-2024
- Polres Dumai Menggerebek Gudang Pupuk Ilegal di Bukit Kapur, Lihat!
- Polisi Umumkan Hasil Olah TKP Kecelakaan Tol Cipularang, Sebuah Fakta Terungkap
- Menang Praperadilan, Polda Riau Kejar TPPU Tersangka Korupsi KUR Bank Pelat Merah Ini
- Kapolres Inhu & Tim Pamatwil Polda Riau Cek Kesiapan TPS Khusus
- TNI-Polri Bersinergi Jaga Situasi Kondusif & Mewujudkan Pilkada Damai di Sumsel