Paling Cepat Paripurna DPRD Karo Medio Maret
Jumat, 28 Februari 2014 – 07:12 WIB
Belum dikirimkannya surat putusan resmi dari MA yang mengabulkan pemakzulan sebagaimana dimohonkan oleh pimpinan DPRD Karo, disebabkan adanya sejumlah langkah administrasi yang harus dilaksanakan terlebih dahulu.
Baca Juga:
“Belum ada informasinya di Humas (MA) mas. Kemungkinan masih proses minutasi,” kata Juru Bicara MA, Ridwan Mansyur di Jakarta, Kamis (27/2). (sam/jpnn)
JAKARTA - Rapat paripurna DPRD Karo, Sumut, untuk memutuskan pelengseran Bupati Kena Ukur Surbakti, diperkirakan paling cepat pertengahan Maret mendatang.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Longsor di Karo, 9 Orang Meninggal Dunia, Satu Hilang
- Jalan Utama Penghubung Riau-Sumbar Macet Total, Ternyata Ini Penyebabnya
- Alhamdulillah, Warga Cikaret Kini Miliki Trafo PLN, Aliran Listrik Makin Stabil
- Jembatan Sungai Rokan Miring, Kendaraan Berat Dilarang Melintas
- Masa Cuti Kampanye Berakhir, Aep Syaepuloh Kembali Jabat Bupati Karawang
- Disapu Banjir Bandang, 10 Rumah di Tapsel Sumut Hanyut