Palombo Bisa jadi Kiper Ketiga
Minggu, 20 Juni 2010 – 05:51 WIB

DIGANTI - Kiper utama Italia, Gianluigi Buffon, saat gawangnya kebobolan oleh pemain Paraguay, di Cape Town, 14 Juni lalu. Kini Buffon belum bisa bermain. Foto: Lars Baron/Getty Images/FIFA.com.
Sebab, bila memutuskan langsung naik meja operasi, Buffon dipastikan akan absen dalam waktu yang panjang. Diperkirakan, dia butuh waktu sekitar empat bulan untuk memulihkan cedera. Kiper Juventus itu baru akan menjalani operasi setelah Piala Dunia 2010, dan masih berharap bisa bermain di satu atau dua laga lagi pada pesta sepak bola paling akbar itu.
Baca Juga:
"Saya berpikir keras tentang itu. Tapi, saya juga harus memikirkan diri saya sendiri," urai Buffon pula. (ham/c10/bas)
NELSPRUIT - Stok kiper yang dimiliki Italia menyusut, menyusul cedera yang menimpa Gianluigi Buffon. Di skuad, yang tersisa hanya Federico Marchetti
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia