Pamdal Bentrok dengan Mahasiswa di Sidang Paripurna
Sabtu, 31 Maret 2012 – 00:52 WIB

Pamdal Bentrok dengan Mahasiswa di Sidang Paripurna
JAKARTA - Pamdal DPR bentrok dengan mahasiswa yang menyaksikan rapat paripurna di Balkon ruang rapat paripurna DPR, Sabtu (31/3) dini hari. "Pamdal, jangan dipukul," teriak salah seorang anggota DPR.
Baku hantam sempat terjadi, karena Pamdal memaksa mahasiswa keluar dari ruangan. Insiden ini terjadi pasca pimpinan rapat mengesahkan pasal 7 ayat 6a RUU RAPBNP 2012 menjadi Undang-undang.
Baca Juga:
Ketua DPR Marzuki Alie yang memimpin sidang terpaksa menskor sidang paripurna selama lima menit. Kericuhan yang terjadi di balkon menyita perhatian para anggota DPR.
Baca Juga:
JAKARTA - Pamdal DPR bentrok dengan mahasiswa yang menyaksikan rapat paripurna di Balkon ruang rapat paripurna DPR, Sabtu (31/3) dini hari. Baku
BERITA TERKAIT
- Oknum Brimob Diduga Tembak Mati Warga di Lokasi Tambang Emas Ratatotok
- Waspada, BMKG Ungkap Wilayah Indonesia yang Berpotensi Diguyur Hujan Hari Ini
- Tunjangan Model Karyawan Swasta Diterapkan untuk PPPK, Alhamdulillah
- 5 Berita Terpopuler: Gawat, Terungkap Alasan Penundaan Pengangkatan PPPK 2024, Ada Kasus Besar Apa?
- Ngobrol Bareng Ahmad Luthfi, Masyarakat Karanganyar Curhat Soal Lingkungan Hingga Pendidikan
- Lihat Itu Demo Calon PPPK 2024, Wakil Rakyat Siap Bergerak ke Pusat