Pamer Kebaya Pernikahan, Sophi Latjuba Mau Nikah?
Jumat, 02 Maret 2018 – 21:31 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Artis peran dan model seksi Sophia Latjuba digosipkan akan kemballi menikah.
Kabar itu berembus usai dia mengunggah foto mengenakan kebaya pengantin putih di akun Instagramnya.
"Something's brewing," tulis Sophia Latjuba sebagai keterangan foto.
Cantiknya Sophia Latjuba dalam balutan kebaya pengantin.
Pada foto tersebut, mantan istri Indra Lesmana ini terlihat cantik dalam balutan kebaya pengantin itu.
Baca Juga:
Rambutnya juga tersanggul rapi dengan ditutupi kerudung transparan layaknya hendak melakukan ijab kabul.
Alhasil, postingan itu langsung menuai komentar dari warganet. Mereka menduga, mantan kekasih Ariel Noah itu akan menikah.
Artis peran dan model seksi Sophia Latjuba digosipkan akan kemballi menikah. Kabar itu berembus usai dia mengunggah foto mengenakan kebaya pengantin.
BERITA TERKAIT
- Untuk Pertama Kali, Ariel NOAH Akhirnya Libur di Malam Tahun Baru
- Memukau, Melly Goeslaw Buka Konsernya dengan Lagu 'Tak Tahan Lagi'
- Ariel NOAH Turut Tampil di Lifetime Tribute To Chrisye Concert
- Blak-blakan, Luna Maya Ungkap Penyebab Batal Nikah
- Rilis Video Musik Nada Nada Cinta Versi Duet, Rossa dan Ariel Malah Dijodohkan
- Ariel NOAH dan Rossa Berduet di HUT RCTI, Penonton Gemas