Pameran Motor IMOS 2023 Dibuka Hari Ini, Cek Harga Tiketnya
Rabu, 25 Oktober 2023 – 07:38 WIB
“IMOS 2023 akan menghadirkan ragam peserta yang lebih lengkap dari berbagai lini industri sepeda motor, dari produk motor Internal Combustion Engine, motor berbasis listrik, hingga berbagai merek dari industri pendukung,” ungkap Sigit.
Pameran dibuka mulai pukul 10.00 - 21.00 WIB. Tiket masuk Imos 2023 dapat dibeli secara online melalui aplikasi Auto360 dengan harga weekdays (Senin-Jumat) Rp 25 ribu dan weekends (Sabtu-Minggu) Rp 40 ribu.
Pengunjung juga bisa membeli tiket masuk di ticket box dengan harga Rp 35 ribu untuk weekdays (Senin-Jumat), dan weekends (Sabtu-Minggu) seharga Rp50 ribu. (rdo/jpnn)
Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2023 akan dibuka pada hari ini, Rabu (25/10), yang berlangsung di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD, Tangerang.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- FIFGroup Tawarkan Promo Spesial Selama di IMOS 2024
- 17 Merek Motor Bakal Ramaikan IMOS 2024, Berikut Daftarnya
- GIVI Indonesia Bakal Hadirkan Produk Baru di IMOS 2024
- HUT ke-20 Biker's Station Gelar Pameran Motor Legendaris, Yuk Datang!
- Benelli Pamer Motor Sportbike di Eicma 2023, Tenaga Mesinya Buas
- Honda Scoopy dan Vario Jadi Penyumbang Terbesar Penjualan AHM di IMOS 2023