PAN Akui Politik Aliran Makin Memudar

Evaluasi atas Kemenangan Jokowi

PAN Akui Politik Aliran Makin Memudar
PAN Akui Politik Aliran Makin Memudar
Senada, Sekjen DPP Partai Golkar Idrus Marham juga berpandangan kalau pemilih di Indonesia memang sudah sangat cair. Politik aliran aliran diyakini tidak akan terlalu banyak lagi mendapat tempat di hati pemilih. ”Karenanya, kompetisi partai-partai sekarang adalah program politik masing-masing,” ujar Idrus.

   

Dia menambahkan, kalau mayoritas pemilih di Indonesia sudah semakin rasional dalam menjatuhkan pilihan politiknya. ”Pertimbangan-pertimbangan psiko sosial politik kini sudah tidak terlalu dominan lagi,” imbuhnya. (dyn)

JAKARTA – Fenomena kemenangan Jokowi-Ahok di Pemilihan Gubernur DKI Jakarta makin meyakinkan partai-partai bahwa politik aliran di Indonesia


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News